CARA PASANG VIDEO YOUTUBE DI BLOG LANGSUNG PUTAR OTOMATIS

Kali ini kami akan belajar bareng tentang cara pasang video youtube di blogger dengan autoplay ketika halaman dibuka oleh pembaca.

Oke, langsung ke pembahasannya :

Yang pertama anda harus mengambil kode embed dulu di youtube.

1. Bukalah video youtube yang akan anda pasang di blog.
2. Perhatikan dibawah video. Klik Bagikan atau Share kemudian klik Sematkan atau Embed.


3. Setelah itu copy kode embed yang tampak ada disitu.
4. Paste kode embed tadi di notepad lebih dahulu, lalu tambahkan code : ?rel=0&autoplay=1
Sehingga jadinya akan seperti dibawah ini.
<iframe width=”560” height=”315” src=”//www.youtube.com/embed/5fQfxlTiOhw?rel=0&amp;autoplay=1” frameborder=”0″ allowfullscreen></iframe>
Untuk tinggi dan lebar bisa di sesuaikan dengan halaman yang akan dipasang video.

Selanjutnya "Cara memasangnya di blog"

1. Jika anda ingin memasang di sidebar.
Buka Layout/Tata Letak lalu pilih Tambah Gadget HTML, lalu pastekan code Embed yang sudah anda simpan di notepad tadi, dan Klik Simpan. Selanjutnya seret gadget tersebut ke tempat yang anda kehendaki.

2. Jika anda ingin memasang dihalaman postingan.
Buka hamana entry baru, lalu klik HTML di sudut kiri atas. Kemudian paste code embed yng anda simpan di notepad tedi di bagian yang anda kehendaki. Misalnya dibagian atas postingan, tengah, atau bawah. Selanjutnya klik publikasikan.
Selesai.. Selamat mencoba... Semoga bermanfaat. 
Share on Google Plus

Related Post:

0 Komentar untuk "CARA PASANG VIDEO YOUTUBE DI BLOG LANGSUNG PUTAR OTOMATIS "

Back To Top